Penjelasan Jenis-jenis dan Fungsi DNS Record Lengkap
Apa itu DNS DNS (Domain Name System) adalah sistem yang menghubungkan nama domain (contoh: google.com) dengan alamat IP (Internet Protocol) yang sesuai (contoh: 216.58.194.174). Jadi, ketika seseorang memasukkan nama domain pada browser, DNS akan mengambil alamat IP yang terkait dengan domain tersebut dan mengirimkannya kembali ke browser agar dapat terhubung ke situs web yang dimaksud….